Pj Bupati Madiun Ir. Tontro Pahlawanto Bersama Kepala Diskominfo Kabupaten Madiun Merayakan Hari Pers Bersama Insan Media

Madiun, Indonesia-jaya.com-Pj Bupati Madiun Ir. Tontro Pahlawanto Bersama Kepala Diskominfo Kabupaten Madiun Drs. Sawung Rehtomo , M.Si memeriahlan Hari Pers Nasional ke -79 dihadiri seluruh OPD dan insan pers , di Pendopo muda Graha, Kota Madiun, Kamis (13/2/2024)
Pj Bupati Madiun Ir. Tontro Pahlawanto didampingi Kepala Diskominfo Kabupaten Madiun Drs. Sawung Rehtomo , M.Si menerangkan Pada 9 Februari 2025, Indonesia memperingati Hari Pers Nasional (HPN) dengan tema “Pers Mengawal Ketahanan Pangan untuk Kemandirian Bangsa”. Tema ini menegaskan peran strategis pers dalam mendukung keberlanjutan sistem pangan berbasis inovasi dan kearifan lokal.
Pers sebagai mitra pemerintah dalam mewujudkan ketahanan pangan dan swasembada pangan, serta menggambarkan keteguhan insan pers dalam menjunjung tinggi kebebasan, kecerdasan, kreativitas, dan profesionalisme.
Peringatan HPN 2025 ini menjadi momentum bagi insan pers untuk terus berkontribusi dalam mengawal ketahanan pangan nasional, memastikan informasi yang akurat dan edukatif bagi masyarakat, serta mendukung program-program pemerintah dalam mencapai kemandirian bangsa.
Melalui pemberitaan dan edukasi kepada masyarakat, pers berperan dalam menyosialisasikan program pemerintah terkait ketahanan pangan agar dapat dipahami dan diterapkan secara luas.
Pj Bupati Madiun Tontro Pahlawanto juga menambahkan,” Pers jaya slalu sinergi dengan pemerintah daerah dan elemen masyarakat dalam kritisi membangun kreatifitas dan inovatif menangani secara inovatif , kreatif, swasembada pangan sampai propinsi hingga nasional untuk kesukseskan bersama, Selamat Hari Pers Nasional semoga seluruh insan Pers sukses jaya slalu” Harapnya.(Lina)