Ketua DPRD Magetan Adakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah 45 Anggota DPRD Magetan periode 2024-2029 

Ketua DPRD Magetan Adakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah 45 Anggota DPRD Magetan periode 2024-2029

Magetan, Indonesia-jaya.com-Ketua DPRD Kabupaten Magetan periode 2019-2024 H. Sujatno, SE, MM Adakan pengambilan sumpah jabatan 45 anggota DPRD, Pada hari jumat (23/8/2024) diruang paripurna, DPRD Magetan telah diselenggarakan paripurna khusus dengan agenda peresmian pengangkatan dan pengucapan sumpah atau janji anggota DPRD Magetan masa jabatan 2024-2029

Dwi Heruyanto Ketua Sementara Pimpinan DPRD terus berharap DPRD dan Pemerintah Kabupaten mampu bersinergi dan berkolaborasi dengan baik untuk kesejahteraan masyarakat

H. Sujatno, SE, MM Ketua DPRD Kabupaten Magetan Masa Jabatan 2019-2024 menerangkan, ” melalui rapat paripurna istimewa ini berhubungan dengan dilaksanakan pada pilihan legislatif pada rabu 14 februari 2024 serta berakhirnya masa bakti anggota DPRD periode 2019-2024

Pengambilan sumpah telah dilaksanakan , Alhamdulilllah saya Ketua DPRD Magetan telah menjalankan tugas selama 5 tahun dengan sebaik-baiknya , saya secara pribadi sudah mendapat rekom sebagai calon bupati kabupaten Magetan , mohon doanya untuk mengabdi lebih luas di seluruh kabupaten Magetan dan niatan hati kami hanya mengabdi .

Tugas utama DPRD ada 3 , pertama difokuskan untuk menyejahterakan masyarakat melalui Membuat perencanaan,

Membahas anggaran, dan pengawasan pelaksanaan eksekutif.

Pilkada 27 November 2024 saya Bergandengan Ida dengan dasar untuk kesejahteraan , Mengurangi pengangguran dan menciptakan lapangan pekerjaan juga meningkatkan Sektor pertanian dengan menata kelola pupuk, hasil panen beserta insfrastruktur jalan lebih utama untuk kesejahteraan, contohnya desa parang tiap tahun kekeringan semoga kedepan ada solusinya untuk mengatasinya , sedangkan maospati jalan ring road akan kami lanjutkan seperti maospati agar perekonomian lebih meningkat, Kesehatan pendidikan , ditingkatkan pendidikan seperti di UNESA selalu berkolaborasi dan bersinergi kualitas SDM meningkat bersama membuat masyarakat sejahtera.

Saya disandingkan dengan Ida Yuhana Ulfa dan semoga mendapat strategi kemenangan pilkada 2024 , sebelumnya saya menjabat Ketua DPRD 2024-2029 dan rela melepasnya begitupun Bu Ida sebagai guru juga akan melepasnya dengan niat kita mengabdi untuk Magetan dan menghibahkan waktu tenaga utk rakyat Magetan.Tegasnya.

H. Sujatno, SE, MM Ketua DPRD Periode 2019-2024

PJ bupati Magetan Nizamul, SE, MM diwakili Asisten Pemerintah dan Kesra Sekda kabupaten Magetan Beny Andrian Menambahkan saat saya bacakan keputusan Mendagri saya merasa Bangga pada perhelatan Pemilu 2024 , pesta demokrasi terbesar pada tahun ini yaitu dalam satu tahun ini sebelumnya telah dilaksanakan pemilu 14 februari 2024 dan dilanjut 27 November 2024 diadakan pilkada 2024 semoga berjalan lancar seperti pemilu 14 februari lalu

Kita patut bangga pada bangsa Indonesia yang telah menjunjung tinggi nilai demokrasi yang dibuktikan pada 14 februari lalu dan terimakasih kepada masyarakat yang telah menggunakan hak pilihnya dalam konstitusi pada pemilu 2024 lalu.

Paripurna istimewa ini dihadiri oleh Ketua DPRD Magetan H.Sukatno, SE, MM, Forkopimda dan OPD , Ketua Pengadilan Negeri Leo Sukarno,SH yang melantik 45 anggota DPRD Terpilih tahun ini periode 2024- 2029.(Lina/Adv)